Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

7 Keistimewaan Hari Jumat (Sayyidul Ayyam)

Gambar
Hari Jumat (Sayyidul Ayyam) adalah salah satu hari paling istimewa bagi umat Islam. Pada hari jumat inilah, banyak sekali keistimewaan-keistimewaannya. Hari Jumat memanglah memiliki banyak keistimewaan tersendiri dibandingkan dengan hari yang lainnya. Beberapa keistimewaan hari Jumat tersebut antara lain: 1).Hari Jumat merupakan hari keberkahan Di dalam hari jumat inilah, Umat Islam melaksanakan shalat Jumat yang sebelumnya mendengarkan dua khutbah Jumat yang mengandung pengarahan dan pengajaran serta nasehat-nasehat yang ditujukan kepada seluruh umat Islam yang keseluruhannya memiliki manfaat bagi agama dan dunia. 2).Hari dikabulkannya doa Diantara keistimewaan hari Jumat dibandingkan dengan hari yang lainnya adalah terdapat waktu-waktu terkabulnya doa. "Di hari Jumat itu terdapat satu waktu yang jika seorang Muslim melakukan shalat di dalamnya dan memohon suatu kepada Allah Ta'ala, niscaya permintaannya akan dikabulkan.' Lalu beliau memberi isyarat

Sejarah dan Keutamaan Ayat Kursi

Gambar
Ayat Kursi  Ayat kursi adalah ayat yang terletak dalam surat al-Baqarah ayat 255. Sejarah Turunnya Ayat Kursi Ayat ini turun pada suatu malam setelah Rasulullah SAW hijrah dari Mekah ke Kota Madinah. Ayat Kursi ini diantarkan oleh beribu-ribu malaikat. Ayat ini diantarkan oleh beribu-ribu malaikat karena Ayat Kursi merupakan ayat paling mulia yang ada di dalam al-Qur'an. Ayat ini atas perintah langsung dari Allah SWT. Dikarenakan begitu agungnya Ayat Kursi ini, sampai-sampai golongan iblis dan syaithan pun begitu gempar serta khawatir karena menganggap ayat ini adalah penghalang bagi mereka dalam usahanya menjerumuskan umat manusia ke dalam jurang kenistaan. Begitu ayat kursi diterima Rasulullah SAW, maka beliau memerintahkan Zaid bin Tsabit (Sekretaris Nabi) untuk segera mencatat ayat kursi ini dan diperintahkan untuk menyebarkannya kepada seluruh umat dengan tujuan agar secepatnya bisa diamalkan dalam kehidupan sehari-hari, mengingat betapa besar keistimewaan dari A

Mengenal Kiamat Sugra dan Kiamat Kubra

Gambar
Ilustrasi Kiamat Kubra Akhir zaman atau hari kiamat adalah satu masa dimana peradaban dan kehidupan manusia berakhir. Di dalam agam Islam, kita wajib mengimani terhadap adanya hari Akhir (Yaumil Akhir) sebab iman kepada hari akhir merupakan rukun iman yang ke lima. Kiamat terdapat dua macam, yaitu kiamat sugra dan kiamat kubra. A.Kiamat Sugra Kiamat Sugra (kiamat kecil) adalah berakhirnya kehidupan sebagian makhluk yang ada di dunia ini, baik secara individu maupun kelompok. Munculnya kiamat sugra dapat ditandai dengan kejadian-kejadian yang biasa terjadi. Berikut beberapa tanda-tanda kiamat sugra. 1).Diutusnya Nabi Muhammad SAW sebagai Rasul 2).Wafatnya Nabi Muhammad SAW 3).Meninggalnya seseorang 4).Banyaknya terjadi bencana alam,kelaparan, dan peperangan 5).Merajalelanya minuman keras 6).Merajalelanya kebodohan 7).Penaklukan Baitul Maqdis 8).Melimpahnya harta benda dan keengganan untuk bershodaqoh 9).Terjadinya berbagai macam huru-hara 10).Munculnya orang-orang

7 Keutamaan Penghafal al-Qur'an

Gambar
Al-Qur'an adalah kitab suci umat Islam. Al-Qur'an diturunkan oleh Allah Swt. kepada Nabi Muhammad saw. untuk dijadikan sebagai pedoman umat Islam. Al-Qur'an memiliki banyak keistimewaan, salah satunya adalah orang yang membaca dan menghafalkan al-Quran maka kelak saat di hari Kiamat (Yaumil Qiyamah) akan mendapatkan syafa'at dari al-Qur'an dengan izin Allah Swt. Berikut adalah pahala para penghafal al-Qur'an. 1.Diriwayatkan bahwa Allah Swt. akan memberikan keistimewaan kepada para penghafal al-Qur'an dan orang tuanya.  Rasulullah saw. bersabda, "Pada hari kiamat nanti, al-Qur'an akan menemui penghafalnya ketika keluar dari kuburnya. Al-Qur'an akan berwujud seorang yang ramping. Ia akan bertanya pada penghafalnya, " Apakah Anda mengenalku?" Maka, penghafal itu menjawab "Tidak, saya tidak mengenal Anda."    Al-Qur'an berkata, " Saya adalah kawanmu, al-Qur'an yang membuatmu kehausan di tengah hari. Sesungguhn