Variabel Vs Konstanta
Jika kita mempelajari ilmu statistika, tidak jarang kita akan menemui banyak istilah di dalamnya. Di antaranya yang cukup populer adalah variabel dan konstanta. Apakah Variabel dan Konstanta itu? Bagi sebagian orang yang sedang mempelajari statistika tidak mengherankan jika mempertanyakan hal ini. Variabel adalah segala sesuatu yang dibuat oleh peneliti sehingga bisa menghasilkan informasi (data) yang kemudian bisa ditarik kesimpulan (interprestasi). Konstanta adalah karakteristik yang sama dalam semua individu dalam penelitian. Apakah yang membedakan Variabel dengan Konstanta? Kita bisa membedakan variabel dengan konstanta dari segi sifatnya , apakah cenderung tetap atau berubah-ubah. Variabel memiliki nilai yang cenderung bisa berubah-ubah . Konstanta memiliki nilai yang cenderung tetap . Contoh: 1. Jumlah bulan dalam penanggalan terdapat 12 Ilustrasi ini merupakan konstanta karena jumlah bulan dalam penanggalan tidak mengalami perubahan atau cenderung tetap , yaitu terdapat 12 b