Ingin Jadi Orang Beruntung? Amalkan Doa Ini

Hidup bagaikan roda yang berputar. Adakalanya manusia hidup serba beruntung, adakalanya pula manusia hidup dengan kurang beruntung. Menariknya banyak sekali orang yang ingin menjadi orang beruntung. Dengan seribu cara, mereka berkeinginan mendapatkan hal tersebut. Sebagai seorang muslim, tentu diperbolehkan berikhtiar untuk menjadi orang yang beruntung, terlebih untuk kehidupan dunia dan akherat. Untuk mewujudkan hal ini, bisa dicapai melalui amalan doa. Salah satu doa yang diyakini bisa mendatangkan keberuntungan adalah doa yang bersumber dari QS. Al-Isra ayat 80. Adapun lafadz beserta arti surat tersebut adalah sebagai berikut.

Artinya: 
"Ya Tuhanku, masukkanlah aku secara masuk yang benar dan keluarkanlah pula aku secara keluar yang benar. Dan berikanlah kepadaku dari sisi-Mu kekuasaan (pemimpin) yang menolong."
(QS. Al-Isra':80)

Amalkanlah doa di atas secara istiqamah dan dengan penuh kesungguhan dalam berikhtiar, insya Allah diberikan keberuntungan dunia dan akherat.
Baca Juga

Komentar

Artikel Populer

Mengenal 4 Kitab Samawi

Sejarah Syekh Samman al-Madani al-Hasani

Misteri Nabi Khidir

Sejarah Hidup Sunan Gresik (Maulana Malik Ibrahim)

Pemimpin Paling Demokratis di Mata Dunia